Thursday, October 4, 2012

Nokia Berencana Menjual Kantor Pusat



Nokia, dikabarkan sedang mempertimbangkan langkah untuk menjual kantor pusatnya di Espoo, Finlandia.Bangunan di dekat laut itu memiliki perkiraan nilai 200 juta euro-300 juta euro.

Langkah Produsen ponsel asal Finlandia tersebut akan dilakukan sebagai bagian dari upaya memperbaiki kinerja perusahaan dan untuk menyingkirkan aset-aset yang "tidak penting". Nokia mengatakan kepada TechCrunch,,

No comments:

Post a Comment